AdvetorialBeritaPemerintahanTanah Bumbu

Bagikan Al-Qur’an Kepada Seluruh Pegawai, Zairullah: Tuntunan Spiritual Untuk Tanah Bumbu Yang Maju Dan Berkah

13
×

Bagikan Al-Qur’an Kepada Seluruh Pegawai, Zairullah: Tuntunan Spiritual Untuk Tanah Bumbu Yang Maju Dan Berkah

Sebarkan artikel ini

Batulicin,Tanbunews.com – Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar bagikan Al-Qur’an kepada seluruh pegawai di acara serambi Madinah yang rutin di laksanakan di Pendopo Serambi Madinah(10/02/2025).

Pembagian Al-Qur’an tersebut adalah salah satu upaya pemerintah daerah untuk memberikan pendekatan spiritual khususnya kepada pegawai daerah Tanah Bumbu. Sebagai tuntunan dalam beragama sehingga mampu menjadi pribadi yang berkualitas.

Pendopo Serambi Madinah
Pendopo Serambi Madinah

Pada momentum tersebut Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar menyampaikan wejangan kepada seluruh pegawai yang hadir untuk senantiasa ber muhasabah dan menjalankan pekerjaan dengan baik.

Ia menyampaikan harapan besar terhadap pengembangan dan pembangunan daerah. ” Al-Qur’an ini sebagai tuntunan dan petunjuk untuk pribadi kita, saya berharap Tanah Bumbu akan lebih baik kedepannya secara pembangunan dan akhlak ” ungkap Zairullah.

Ceramah Agama
Ceramah Agama

Bukan hanya pegawai dinas, Al-Qur’an tersebut juga akan di bagikan ke kecamatan-kecamatan yang ada di kabupaten Tanah Bumbu.

Acara di lanjutkan dengan zikir bersama dan ceramah agama yang di bawakan oleh ustad Abdurrahman.

Ustadz Abdurrahman
Ustadz Abdurrahman

Kegiatan tersebut di tutup dengan membaca Alqur’an yang telah di bagikan kepada seluruh peserta yang hadir.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *